Rabu, 21 September 2016

Tugas Sedehana Operator Sekolah, Dinas Pendidikan & PDSPK

Assalamualaikum Wr Wb dan salam sejahtera bagi pengunjung website dimana saja berada, semoga Anda dalam keadaan sehat selalu dan dilimpahkan RezekiNya… Aminnn….

Alur sederhana sistem integrasi pengelolaan data pendidikan
- Tugas operator Sekolah melakukan input data pendidikan melalui aplikasi Dapodik.
- Tugas Dinas pendidikan melajukan verifikasi data pendidikan diwilayah masing-masing.
- Tugas PDSPK melakukan Verifikasi dan Validasi data pendidikan yang sudah terverifikasi oleh dinas pendidikan dan unit terkait dilingkungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, hasilnya, NPSN, NISN, NUPTK dan Statistik Pendidikan Nasional.

Data diatas dikutip dari salah satu Admin PDSPK

Jika menurut Anda berguna silahkan Share...

@Semoga_Bermanfaat 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar